Simon D dari ‘Supreme Team’ mengungkap kedekatannya dengan Yonghwa ‘CN Blue’.
Simon D men-twit, “Lingkungan yang sama, apartement yang sama, senior-junior di SMA yang sama.” Ia juga mengungkapkan kemudian bahwa kakak laki-laki Yonghwa adalah teman sekelasnya waktu SMA dan mereka berteman.
Foto yang diunggahnya diambil ketika rekaman episode ‘Running Man’, dimana mereka dipertemukan bersama. Fans berkomentar,
“Dunia ini kecil”,
“Kalian berdua harus terus berhubungan”, dan
“Busan punya banyak cowok cool”
Credit : @allkpop
Indotrans : @dytaemin
Advertisements
Leave a Reply